Pengertian Boot Table Operating System

Bootable merupakan sebuah fasilitas yang ada pada setiap sistem operasi, dimana ditempatkan pada media penyimpanan yang berupa flashdisk, CD/DVD ROM atau media penyimpanan lainnya. Mengapa dinamakan dengan bootable? Karena sistem operasi akan melalui first boot menggunakan sebuah media penyimpanan. Booting yang dilakukan harus melalui tahapan-tahapan yang benar, misalnya saat akan mengatur pengaturan pada BIOS. Pada 

BIOS tentunya harus ditentukan sesuai dengan media apa yang akan digunakan nantinya, apakah itu Harddisk, CD/DVD ROM, Flashdisk atau media penyimpanan lainnya. Pengaturan seperti itu dapat dilakukan pada menu boot kemudian set boot order setelah itu tinggal atur first boot atau booting awal.



Selama ini mungkin kita berfikir bahwa yang di sebut Bootalbe itu adalah Flashdisk yang di dalamnya terdapat System Operasinya, Tapi tarnyata SALAH besar karena yang di manakan bootable itu adalah media penyimpanan yang di dalamnya terdapat System Oprasi. Jadi Tidak hanya flashdik melainkan semua media penyimpanan juga bisa di sebut sebagai Bootable asalkan didalamnya terdapat System Oprasi, seperti CD/DVD, Flasdist, bahkan MicroSD.
Mengapa di namakan Bootable? Karena System Operasi selalu akan melakukan first boot melalui media penyimpanan, misalahnya itu Hardisk, CD/DVD ROM, Flashdisk, dll.
Bootalbe itu memiliki beberapa fungsi tersendiri diantaranya :
  • Installasi System Operasi.
  • Pemulihan data.
  • Pembersihan data.
  • Pemecahan masalah perangkat keras dan perangkat lunak.
  • Mengubah lingkunan oprasi.
  • Demontrasi perangkat lunak.
  • Akses administratif dalam kasus hilang password dengan sebuah boot yang sesuai dengan system operasi tertentu.
Nah, dari penjelasan di atas kita sudah tahu pergertian dan fungsi dari bootabel itu sendiri. mungkin pada umumnya bootalbe itu hanya ada pada CD/DVD yang sering di gunakan oleh tukang service dalam menginstall ulang PC/Laptop. tapi sebenarnya bootalbe juga bisa menggunakan flashdisk, hal ini sangat membantu terutama dalam menginstall Notebook yang tidak memiliki CD/DVD rom.
Kesimpulannya Bootalbe  yang dimaksud disini adalah media penyimpanan, yang bisa berupa CD/DVD, Flashdisk, hardisk, dll yang berisi System Operasi (baik sederhana maupun kompleks) yang bisa DIJALANKAN  komputer tanpa memerlukan hardisk sehingga nentinya bisa melakukan pertukaran data sehingga memungkinan untuk melakukan penginstallan sebuah system oprasi pada sebuah hardisk, bukan cuma media penyimpanan yang hanya menyimpan system operasi didalamnya tapi tidak bisa dijalankan komputer, itu tidak termasuk ke dalam Bootable.

Berikut ini beberapa cara membuat boot table dengan Flashdisk
- Tanpa bantuan software

Related Posts:

0 Response to "Pengertian Boot Table Operating System"

Posting Komentar